Workshop Hari Bumi di SD Alam Al-Karim: “Dari Sampah Jadi Barang Bernilai”

Bandar Lampung, 25 April 2025 — Dalam rangka memperingati Hari Bumi, SD Alam Al-Karim menggelar sebuah workshop inspiratif bertajuk “Dari Sampah Jadi Barang Bernilai” yang dilaksanakan di area taman sekolah pada Jumat, 25 April 2025. Kegiatan ini diikuti oleh siswa kelas 4 dan 5, sebagai bentuk edukasi lingkungan sejak dini. Workshop ini menghadirkan pemateri khusus, […]

Siswa SD Melaju ke Tingkat Kota Usai Juarai Lomba Tari FLS3N

Bandar Lampung, 24 April 2025 — Prestasi membanggakan diraih oleh siswa SD Alam Al-Karim Lampung dalam ajang Festival dan Lomba Seni dan Sastra Siswa Nasional (FLS3N) tingkat Kecamatan Kemiling. Tim tari sekolah ini berhasil meraih Juara 1 dalam lomba tari kreasi yang digelar pada Kamis, 24 April 2025, dan kini akan melaju ke tingkat Kota […]

Pelantikan OSAKA 2025 di SD Alam Al-Karim: Menumbuhkan Jiwa Kepemimpinan Sejak Dini

Bandar Lampung, 21 April 2025 — SD Alam Al-Karim kembali mencetak sejarah kecil namun berarti dalam perjalanan pendidikan karakter siswanya melalui kegiatan Pelantikan OSAKA (Organisasi Siswa Alam Al-Karim) pada Senin, 21 April 2025. Bertempat di taman sekolah yang asri dan terbuka, acara ini berlangsung dengan penuh semangat, kekhidmatan, dan antusiasme dari para siswa. Kegiatan pelantikan […]

Siswa SMP Alam Al-Karim Bantu UMKM Warga Sekitar Sekolah

Bandar Lampung, April 2025 — Siswa-siswi SMP Alam Al-Karim tidak hanya belajar soal wirausaha, tapi juga praktik langsung berbagi dampak positif bagi lingkungan sekitar. Dalam kegiatan Selling Day yang digelar baru-baru ini, mereka tak hanya berperan sebagai penjual, namun juga sebagai penggerak semangat kolaborasi sosial. Kegiatan Selling Day ini menjadi wadah bagi siswa untuk menjual […]

Belajar dari Pengusaha : Siswa SMP Alam Al-Karim Siap Terbitkan Buku

Bandar Lampung, April 2025 — Siswa-siswi SMP Alam Al-Karim tengah menjalankan proyek pembelajaran berbasis pengalaman yang tak biasa: melakukan wawancara langsung dengan para owner bisnis lokal. Kegiatan ini merupakan bagian dari proyek literasi dan kewirausahaan yang bertujuan untuk menumbuhkan semangat belajar dari dunia nyata. Dalam kegiatan ini, para siswa dibagi dalam kelompok kecil dan melakukan […]

Hafidz Cilik Show TK Islam Al-Karim

Bandar Lampung, 17 Maret 2025 – Aula SMP Alam Al-Karim dipenuhi dengan kehangatan dan semangat anak-anak dalam acara Hafidz Cilik Show yang diselenggarakan oleh TK Islam Al-Karim. Kegiatan ini bertujuan untuk menumbuhkan kecintaan terhadap Al-Qur’an sejak usia dini dengan menampilkan hafalan para hafidz cilik yang luar biasa. Sejak pagi, para siswa TK Islam Al-Karim dengan […]

Ruang Konsultasi Bakat

Lampung, 9 Februari 2025 – SMA Al-Karim Lampung menggelar kegiatan ruang konsultasi bakat untuk orangtua siswa, yang bertujuan untuk membantu orangtua dalam mengenali potensi dan bakat anak-anak mereka. Kegiatan ini diadakan pada tanggal 24 Januari 2025 dan dihadiri oleh banyak orangtua yang ingin lebih memahami cara mendukung perkembangan bakat anak-anak mereka. Kegiatan ini dipandu oleh […]

Mendesain Website Portofolio untuk Siswa

Pada Jumat, 24 Januari 2025, Sekolah Alam Al-Karim menggelar pelatihan mendesain website portofolio untuk siswa . Pelatihan ini bertujuan untuk memberikan keterampilan baru kepada guru dalam membimbing siswa membuat portofolio digital yang dapat menunjukkan karya, prestasi, serta perkembangan mereka di dunia pendidikan. Pemateri dalam pelatihan ini adalah seorang profesional di bidang desain web yang memberikan […]