Mengenal Outbound Sekolah Alam Al-Karim

Bermain Outbound merupakan permainan yang menyenangkan. Selain menyenangkan, bermain outbound juga dapat melatih kekompakan dan kerjasama tim. Dalam hal ini, Sekolah Alam Al-Karim mengemas bermain outbound tidak hanya sekedar menyenangkan, namun juga membawa nilai-nilai positif yang ingin disampaikan. Salah satu instruktur outbond, Abi Endi Febriyanto, S.Kom menjelaskan bahwa bermain outbound versi Sekolah Alam Al-Karim banyak […]

Perkembangan Anak di Era Digital

Era digital merupakan masa dimana manusia telah melek teknologi dan semuanya serba terkoneksi, semua serba cepat, mudah dan instan. Namun ada banyak hal yang perlu diperhatikan pada era digital ini salah satunya yaitu mengenai perkembangan anak. Perkembangan anak merupakan suatu hal yang kompleks, artinya banyak faktor yang turut berpengaruh dan saling terjalin dalam berlangsungnya proses […]

Bahasa Bunda, Bahasa Cinta

Sering saya sampaikan dalam berbagai kesempatan bahwa bagi saya menjadi guru di sekolah alam tak ubahnya seperti membuka  jendela-jendela pengetahuan baik tentang pendidikan ataupun tentang cara menjadi orangtua. Satu dari banyak ilmu berharga yang saya dapatkan di sini adalah ilmu tentang “Bahasa Bunda, Bahasa Cinta” milik Ibu Septriana Murdiani.  Bahasa bunda tidak sama dengan bahasa […]

AYAH IBU, DIDIKLAH AKU SEPERTI SAHABAT NABI

Oleh : ✒ Abu Khansa Al-Jagabiy  *** Dalam sebuah kelas di sebuah sekolah dasar, seorang guru bertanya kepada murid-muridnya: “Apa cita-cita kalian bila besar nanti?” Maka, seperti umumnya anak-anak, mereka menjawab ingin menjadi dokter, teknisi, polisi, dan jabatan-jabatan semisalnya, sampai pada seorang murid, ia berkata: “Aku ingin menjadi seperti sahabat nabi, karena ibuku selalu mengatakan […]

Pengalaman adalah Guru Terbaik

Oleh : Tila Paulina S.Pd. Beberapa pertanyaan yang sering sekali muncul di Sekolah Alam Se-Indonesia hampir semua sama. Kenapa sekolah alam banyak mainnya? Kenapa jarang dikasih PR? Kenapa pulang sekolah kotor? Kenapa seolah-olah anak kami gak belajar? Kenapa gak ada rangking? Kenapa gak membanggakan hasil angka? Anak saya belajar gak siihhhhh!!!! Kenapa, kenapa, dan kenapa? […]