Round Up Meeting Fasilitator & Orangtua Siswa TK Islam Al-Karim

Round Up Meeting merupakan salah satu kegiatan penting di Sekolah Alam Al-karim.  Kegiatan ini bertujuan untuk menjelaskan kepada orang tua murid tentang program apa saja yang akan dipelajari oleh siswa/i selama 1 (satu) semester. Manajemen TK Islam Al-karim sukses melaksanakan kegiatan Round Up Meeting  bersama Fasilitator (guru) dan orang tua/wali murid, (Selasa, 11 Juli 2023). […]