Welcoming Sobat Sekolah Alam Al-Karim Lampung
Senin, 14 Januari 2019 hari pertama masuk sekolah setelah libur yang cukup panjang. Seperti biasa sekolah Alam Al-Karim baik jenjang TK maupun SD melakukan penyambutan kepada siswa- siswi dengan mengusung tema tertentu. penyambutan siswa atau yang sering kita sebut dengan welcoming mengusung tema ” Profesi” hal ini bertujuan untuk membuat ananda selalu bersemangat datang kesekolah […]